Definisi & Informasi Umum Trauma aurikular adalah kondisi terjadinya trauma pada telinga, berupa trauma tumpul ataupun trauma tajam. Trauma pada telinga atau struktur di sekitarnya dapat menyebabkan beberapa kondisi seperti hematoma telinga,…